
berencana untuk ekspansi fasilitas data center-nya di Reno, Nevada-AS. Rencana ini diajukan untuk memenuhi tambahan bangunan data center Apple. Ekspansi tersebut membawa total 9 bangunan data center milik Apple.
Dilansir dari 9to5mac, Apple mengajukan permohonan izin untuk melakukan ekspansi dua bangunan cluster data tambahan. Fasilitas baru ini akan menambah jumlah bangunan cluster data di kampus Apple sebanyak delapan, termasuk bangunan baru seluas awal 20.000 kaki persegi. Bangunan tahap 1 ini kini masih dalam tahap penyelesaian administrasi. Dan tahap 2 diharapkan selesai sampai dengan akhir musim panas.
Sementara itu, perihal ekspansi di Reno, juru bicara di Apple mengatakan bahwa pembangunan data center di Reno adalah merupakan perluasan data center dari yang telah dibangun oleh Apple. Selain itu, Apple memiliki banyak ruang untuk terus memperluas bangunan perkantoran di kampus utama yang terletak di Technology Park yang memiliki luas 345 hektar
Sekian berita Smartphone terbaru dari kami mengenai Apple Akan Tambah Data Center di Reno. Harapan kami semoga artikel seputar Smartphone yang berjudul Apple Akan Tambah Data Center di Reno ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Ragam Smartphone untuk mendapatkan berita seputar Smartphone setiap harinya.